Fashion Khusus Cowok Ala Korea
Fashion ala korea tidak ada matinya di kalangan kpopers indonesia, jika sebelumnya telah dibahas mengenai style ala girlband korea kini kita akan berpindah ke style ala boyband korea. Masih ingat dengan EXO, BTS, NCT, WANNA ONE? semua boyband tersebut adalah boyband yang terkenal di kalangan KPOPERS. Ternyata kpopers bukan hanya perempuan saja, laki-laki juga banyak…